PENGARUH MEDIA GOOGLE CLASSROOMTERHADAP HASIL BELAJAR PAI DI KELAS VI SD NEGERI 84 MANGARABOMBANG, KABUPATEN SINJAI

FITRAWATI, FITRAWATI (2022) PENGARUH MEDIA GOOGLE CLASSROOMTERHADAP HASIL BELAJAR PAI DI KELAS VI SD NEGERI 84 MANGARABOMBANG, KABUPATEN SINJAI. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM AHMAD DAHLAN.

[thumbnail of FITRAWATI.pdf] Text
FITRAWATI.pdf

Download (3MB)

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan
media google classroom memiliki pengaruh positif dan
signifikan terhadap hasil belajar PAI di SD Negeri 84
Mangarabombang Kabupaten Sinjai, berdasarkan tabel
coefficients diketahui Thitung sebesar 0,975 pada media google
classroom, sedangkan untukTtabel sebesar 0,689 Jika Thitung <
Ttabel (Thitung 0,975 > Ttabel 0,689). Kemudian berdasarkan tabel
vi
uji linearitas diketahui bahwa nilai Fhitung= 312,11 dan Ftabel=
4,45, Fhitung= 312,11>Ftabel=4,45, maka Ho ditolak dan Ha
diterima. Artinya terdapat pengaruh penggunaan media google
classroom terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran PAI
di SD Negeri 84 Mangarabombang Kabupaten Sinjai.
Sedangkan nilai probabilitas 0,00< 0,05 dan R Square = 0,951
atau 95,1%. Jadi besar pengaruh penggunaan mediagoogle
classroom terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran PAI
di SD Negeri 84 Mangarabombang adalah 95,1% dengan
pengaruh kategori sangat tinggi.

Tipe Dokumen: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Skripsi)
Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: asriani
Date Deposited: 24 Jul 2023 01:48
Last Modified: 24 Jul 2023 01:48
URI: https://repository.uiad.ac.id/id/eprint/1193

Actions (login required)

View Item
View Item