PENDEKATAN BEHAVIORAL REHEARSAL DALAM MENGATASI KECEMASAN ATLET PERGURUAN SILAT NASIONAL PERISAI PUTIH SINJAI

ABDULLAH, FIKRI SABRI (2022) PENDEKATAN BEHAVIORAL REHEARSAL DALAM MENGATASI KECEMASAN ATLET PERGURUAN SILAT NASIONAL PERISAI PUTIH SINJAI. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM AHMAD DAHLAN.

[thumbnail of Skripsi  Fikri Sabri Abdullah.pdf] Text
Skripsi Fikri Sabri Abdullah.pdf

Download (1MB)

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan pendekatan behavioral
rehearsal dalam mengatasi kecemasan atlet. Ada beberapa hal
yang pelatih lakukan yaitu: a) Pelatih memberikan semangat
dan motivasi kepada atlet. b) Pelatih mengintruksikan kepada
atlet untuk mengemukakan perasaan terkait kecemasan yang
dialami. c) Pelatih bermain peran dengan atlet. d) Pelatih
menuntun atlet untuk melatih suatu keterampilan dengan
mengulang-ulang teknik tersebut sampai efktif digunakan. e)
Pelatih memberikan umpan balik kepada atlet. adapun
Implikasi Behavioral Rehearsal dalam mengatasi kecemasan
Atlet yaitu: a) Motivasi dari pelatih dapat memanimalisir
kecemasan. b) Atlet mampu memanimalisir kecemasannya
sebelum bertanding.c) Masukan dan dorongan dari pelatih
dapat memanimalisir dan menumbuhkan semangat atlet.d)
Atlet mampu mengembangakan rasa percaya dirinya.

Tipe Dokumen: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Skripsi)
Fakultas/Jurusan: Fakultas Ushuluddin dan Komunikasi Islam > Bimbingan Penyuluhan Islam
Depositing User: asriani
Date Deposited: 03 Aug 2023 03:30
Last Modified: 03 Aug 2023 03:30
URI: https://repository.uiad.ac.id/id/eprint/1203

Actions (login required)

View Item
View Item