PENGARUH BAGI HASIL MUDHARABAH TERHADAP PENINGKATAN JUMLAH NASABAH DI BMT AL-AMANAH KABUPATEN SINJAI

AGUSTINI, AGUSTINI (2023) PENGARUH BAGI HASIL MUDHARABAH TERHADAP PENINGKATAN JUMLAH NASABAH DI BMT AL-AMANAH KABUPATEN SINJAI. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM AHMAD DAHLAN.

[thumbnail of skripsi agustini.pdf] Text
skripsi agustini.pdf

Download (3MB)

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa bagi hasil
berpengaruh positif dan signifikan terhadap peningkatan jumlah
nasabah. Hal tersebut dibuktikan dari uji T parsial output SPSS
“Coefficients” yang mempunyai nilai thitung sebesar 5,984 lebih
besar dari ttabel sebesar 2,109 (thitung 5,984 > ttabel 2,109) dan
tingkat Signifikansi 0,000 lebih kecil dari 0,05. Hal ini dapat
dilihat bahwa bagi hasil memiliki proporsi pengaruh terhadap
peningkatan jumlah nasabah 66,5% sedangkan sisanya yaitu
33,5% (100% - 66,5%) dipengaruhi oleh variabel lain yang
tidak ada dalam penelitian ini

Tipe Dokumen: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Skripsi)
Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Hukum Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: asriani
Date Deposited: 05 Apr 2024 03:58
Last Modified: 05 Apr 2024 03:58
URI: https://repository.uiad.ac.id/id/eprint/1483

Actions (login required)

View Item
View Item