ANALISIS MARGIN PEMASARAN KOMUDITI MERICA DI TELLULIMPOE

SATRIANI, SATRIANI (2018) ANALISIS MARGIN PEMASARAN KOMUDITI MERICA DI TELLULIMPOE. Skripsi thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM MUHAMMADIYAH SINJAI.

[thumbnail of SKRIPSI SATRIANI.pdf] Text
SKRIPSI SATRIANI.pdf

Download (2MB)

Abstrak

Dari hasil penelitian dapat disimpulkan mengenai Analisis Margin Pemasaran Komoditi Merica di Tellulimpoe yaitu sebagai berikut: 1. Dalam pemasaran merica, masyarakat memproduksi merica menjadi suatu produk yang lebih mahal. Sistem pemasaran merica yang dilakukan di Desa Tellulimpoe adalah dengan memasarkan hasil produk dipedagang pengumpul atau pedagang pengumpul memasarkan langsung produksi merica tersebut dipasaran.

Tipe Dokumen: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Hukum Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: asriani
Date Deposited: 05 Nov 2020 07:13
Last Modified: 05 Nov 2020 07:13
URI: http://repository.iaimsinjai.ac.id/id/eprint/212

Actions (login required)

View Item
View Item