ANALISIS KESALAHAN MAHASISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL-SOAL KOMBINATORIAL PADA PROGRAM STUDI TADRIS MATEMATIKA IAI MUHAMMADIYAH SINJAI

IRMAWATI, EKA (2021) ANALISIS KESALAHAN MAHASISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL-SOAL KOMBINATORIAL PADA PROGRAM STUDI TADRIS MATEMATIKA IAI MUHAMMADIYAH SINJAI. Skripsi thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM MUHAMMADIYAH SINJAI.

[thumbnail of EKA IRMAWATI.pdf] Text
EKA IRMAWATI.pdf

Download (2MB)

Abstrak

Hasil penelitian ini adalah jenis kesalahan yang dilakukan oleh mahasiwa adalah kesalahan konsep, kesalahan interpretasi data, kesalahan teknis. Faktor yang menyebabkan mahasiwa melakukan kesalahan adalah (1) Kurangnya ketelitian mahasiswa dalam menentukan apa yang diketahui dan ditanyakan dalam soal, (2) Tidak biasa menuliskan hal yang diketahui dan yang ditanyakan dalam soal, (3) Tidak biasa menuliskan rumus yang digunakan dalam menjawab soal, (4) Kurangnya pemahaman mahasiwa tentang materi kombiantorial (membedakan soal kaidah perkalian, kaidah penjumlahan, permutasi dan kombinasi), (5) Kurangnya ketelitian dan kemampuan mahasiswa dalam perhitungan, (6) Kurang kemampuan mahasiwa dalam operasi aljabar. Upaya mengatasi kesalahan mahaiswa adalah (1) Membiasakan untuk menuliskan hal yang diketahui dan yang ditanyakan dalam menjawab soal, (2) Membiasakan menuliskan rumus yang digunakan dalam menjawab soal, (3) Meperbanyakan literasi materi kombinatorial, (4) Banyak mengerjakan atau latihan soal kombinatorial, (5) Latihan mengerjakan perhitungan, (6) Latihan mengerjakan operasi aljabar.

Tipe Dokumen: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Tadris Matematika
Depositing User: asriani
Date Deposited: 02 Feb 2022 05:26
Last Modified: 08 Jul 2022 05:02
URI: http://repository.iaimsinjai.ac.id/id/eprint/659

Actions (login required)

View Item
View Item