STRATEGI MARKETING PRODUK SIMPEDES USAHA PT. BRI UNIT SANGIASSERI

HASISKA, NUR (2022) STRATEGI MARKETING PRODUK SIMPEDES USAHA PT. BRI UNIT SANGIASSERI. Skripsi thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM MUHAMMADIYAH SINJAI.

[thumbnail of NUR HASISKA.pdf] Text
NUR HASISKA.pdf

Download (948kB)

Abstrak

Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1) Strategi yang paling pas digunakan itu dengan menawarkan secara langsung produk tersebut kepada nasabah tapi kembali lagi kita lihat kebutuhan nasabah dan kondisi nasabah saat kita menawarkan. apakah nasabah tersebut memungkinkan untuk membuka rekening saat itu atau tidak. (2) Respon nasabah mengenai produk Simpedes Usaha yaitu dari semua nasabah yang saya wawancarai mengaku tidak banyak mengetahui perihal produk yang ada pada bank lain, namun ada salah satu nasabah yang mengatakakan pernah mendengar produk mengenai pinjaman modal usaha di beberapa bank namun untuk sejenis Simpedes Usaha nasabah tersebut kurang mengetahui. Beberapa alasan nasabah tertratik menjadi nasabah di BRI Unit Sangiasseri tertarik jadi nasabah karena modal dari usahanya sendiri berasal dari bank, makanya mereka tertarik karena bank bisa membantu memberikan mereka dalam hal pinjaman modal, Selain ketertarikan nasabah dengan produk yang dipakai sekarang adapun alasan mengapa nasabah lebih memilih jadi nasabah BRI saat produk yang dipakai di BRI ada di Bank lain.

Tipe Dokumen: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Skripsi)
Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Hukum Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: asriani
Date Deposited: 14 Dec 2022 03:30
Last Modified: 14 Dec 2022 03:30
URI: http://repository.iaimsinjai.ac.id/id/eprint/833

Actions (login required)

View Item
View Item