EFEKTIVITAS PENERAPAN ATURAN PONDOK DALAM PEMEBENTUKAN AKHLAKUL KARIMAH SANTRI DI PONDOK PESANTREN PUTRI DARUL ISTIQAMAH BONGKI KAB. SINJAI

MEGAWATI, MEGAWATI (2022) EFEKTIVITAS PENERAPAN ATURAN PONDOK DALAM PEMEBENTUKAN AKHLAKUL KARIMAH SANTRI DI PONDOK PESANTREN PUTRI DARUL ISTIQAMAH BONGKI KAB. SINJAI. Tesis thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM MUHAMMADIYAH SINJAI.

[thumbnail of TESIS MEGAWATI.pdf] Text
TESIS MEGAWATI.pdf

Download (4MB)

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa efektivitas penerapan aturan pondok memiliki signifikansi terhadap pembentukan akhlakul karimah santri Pesantren Putri Darul Istiqamah Bongki dimana tingkat efektivitasnya sebesar 81,5%.
Dalam penerapan aturan di Pondok Pesantren Darul Istiqamah Bongki, terdapat proses timbal balik serta interaksi yang dinamis antara santri, guru, dan lingkungan pesantren secara umum. Guru sebagai sosok teladan dan lingkungan sebagaipembentuk kondisi dan kenyamanan, serta iklim pesantrenuntuk menumbuh kembangkan akhlakul karimah bagi para santri. Sinergi dari seluruh unsur tersebut tentunya akan tetap kembali kepada santri sebagai individu yang berada dalam lingkungan yang sangat dinamis.

Tipe Dokumen: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Tesis)
Subjects: L Education > L Education (General)
Fakultas/Jurusan: Pascasarjana
Depositing User: asriani
Date Deposited: 24 Dec 2022 03:29
Last Modified: 24 Dec 2022 03:29
URI: http://repository.iaimsinjai.ac.id/id/eprint/969

Actions (login required)

View Item
View Item