PENGARUH MANAJEMEN KONFLIK TERHADAP PERKEMBANGAN BISNIS UKM POTO-POTO MELATI DI JALAN GURAMI KELURAHAN LAPPA KABUPATEN SINJAI

SERLIYANTI, SERLIYANTI (2019) PENGARUH MANAJEMEN KONFLIK TERHADAP PERKEMBANGAN BISNIS UKM POTO-POTO MELATI DI JALAN GURAMI KELURAHAN LAPPA KABUPATEN SINJAI. Skripsi thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM MUHAMMADIYAH SINJAI.

[thumbnail of Serliyanti New.pdf] Text
Serliyanti New.pdf

Download (1MB)

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan Manajemen Konflik
memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap
Perkembangan Bisnis UKM Poto-Poto Melati Di Jl. Gurami
v vi Kel. Lappa Kab. Sinjai. Hal ini diperoleh berdasarkan hasil
analisis dengan menggunakan SPSS 20. Pertama, pada`` tabel
coefficients diketahui t-hitung Manajemen Konflik 2,062 > 1,67
(t-tabel) dan nilai probabilitas 0,045 < 0,05 dan pada tabel
model summary dengan melihat R Square = 0,088 atau 8,8%.
Kedua, besar pengaruh manajemen konflik terhadap Perkembangan Bisnis UKM Poto-Poto Melati Di Jl. Gurami Kel. Lappa Kab. Sinjai dapat dilihat pada tabel Model Summary dengan meihat R Square yaitu 0,088 atau sebesar 8,8%.

Tipe Dokumen: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Hukum Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: asriani
Date Deposited: 27 Oct 2020 05:10
Last Modified: 23 Jul 2022 12:52
URI: http://repository.iaimsinjai.ac.id/id/eprint/111

Actions (login required)

View Item
View Item