MUTMAINNAH, MUTMAINNAH (2019) BUDIDAYA TERNAK SAPI INSEMINASI BUATAN DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN MASYARAKAT DESA MASSAILE KEC. TELLULIMPOE. Skripsi thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM MUHAMMADIYAH SINJAI.
![[thumbnail of MUTMAINNAH New.pdf]](/style/images/fileicons/text.png)
MUTMAINNAH New.pdf
Download (1MB)
Abstrak
Adapun untuk mengetahui besar pengaruh biaya produksi terhadap pendapatan peternak di Desa Massaile Kec.Tellulimpoe dapat dilihat pada tabel model summary dengan melihat R Square=0,208 atau 20,8%. Jadi besar pengaruh biaya Produksi terhadap Pendapatan peternak sebesar 20,8%. Sehingga dapat disimpulkan bahwa biaya produksi berpengaruh terhadap pendapatan peternak di Desa Massaile Kec.Tellulimpoe.
Tipe Dokumen: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Fakultas/Jurusan: | Fakultas Ekonomi dan Hukum Islam > Ekonomi Syariah |
Depositing User: | asriani |
Date Deposited: | 17 Dec 2021 04:11 |
Last Modified: | 02 Jul 2022 07:32 |
URI: | http://repository.iaimsinjai.ac.id/id/eprint/584 |