PERAN PEMERINTAH DALAM INOVASI BISNIS KULINER BERBASIS KREATIFITAS LOKAL DI KEC. SINJAI UTARA

AZIZAH, NUR (2019) PERAN PEMERINTAH DALAM INOVASI BISNIS KULINER BERBASIS KREATIFITAS LOKAL DI KEC. SINJAI UTARA. Skripsi thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM MUHAMMADIYAH SINJAI.

[thumbnail of NUR AZIZAH New.pdf] Text
NUR AZIZAH New.pdf

Download (1MB)

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peran pemerintah sebagai fasilitator, katalisator dan regulator dalam mendukung usaha bisnis kuliner yang berbasis kreativitas lokal. Dimana fasilitator berfungsi sebagai mengadakan pelatihan-pelatihan kepada para pemilik usaha, regulator berfungsi untuk menjaga kondisi lingkungan usaha bisnis kuliner yang berbasis kreativitas lokal agar tetap aman dan kondusif dengan mengadakan patroli di sekitar lokasi usaha bisnis, sedangkan katalisator berfungsi sebagai menyediakan tempat bagi para pemilik usaha, memberdayakan pemilik usaha dan memberikan surat izin para pemilik usaha. Penelitian ini juga terdapat inovasi bisnis kuliner yang berbasis kreatifitas lokal di Kec. Sinjai Utara dimana dengan inovasi tersebut memadukan bahan-bahan lokal dalam usaha bisnis kulinernya agar dapat menarik perhatian oleh para pengunjung atau konsumen, menciptakan kualitas produk, dan menjaga rasa produk tersebut.

Tipe Dokumen: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Hukum Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: asriani
Date Deposited: 21 Oct 2020 03:25
Last Modified: 02 Jul 2022 08:25
URI: http://repository.iaimsinjai.ac.id/id/eprint/79

Actions (login required)

View Item
View Item