TINJAUAN EKONOMI ISLAM PADA PENETAPAN HARGA SEWA LAPANGAN FUTSAL BERDASARKAN PEMBAGIAN WAKTU DI ROFINA FUTSAL CENTER KABUPATEN SINJAI

RAMADHAN, FADIL (2019) TINJAUAN EKONOMI ISLAM PADA PENETAPAN HARGA SEWA LAPANGAN FUTSAL BERDASARKAN PEMBAGIAN WAKTU DI ROFINA FUTSAL CENTER KABUPATEN SINJAI. Skripsi thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM MUHAMMADIYAH SINJAI.

[thumbnail of Fadil Ramadhan.pdf] Text
Fadil Ramadhan.pdf

Download (1MB)

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Penetapan harga sewa lapangan futsal berdasarkan pembagian waktu di Rofina Futsal Center di tinjau dari sudut pandang ekonomi Islam dalam pelaksanaanya sewa-menyewa lapangan futsal menggunakan akad ija>rah, tanpa adanya paksaan dari pihak Rofina Futsal Center. Dalam perjanjian sewa menyewa diterapkan penetapan harga sewa yang berbeda berdasarkan pembagian waktunya sesuai dengan perhitungan akuntansi pemilik usaha. Penetapan harga sewa lapangan futsal pada pembagian waktu di Rofina Futsal Center dinyatakan sah menurut ekonomi Islam karena dalam pelaksanaannya tidak ada yang dirugikan di antara keduanya dan dilakukan berdasarkan kerelaan, dan hal ini sesuai dengan prinsip-prinsip ekonomi Islam.

Tipe Dokumen: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Hukum Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: asriani
Date Deposited: 22 Oct 2020 12:38
Last Modified: 22 Oct 2020 12:38
URI: http://repository.iaimsinjai.ac.id/id/eprint/88

Actions (login required)

View Item
View Item