EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL LEARNING CYCLE 5E TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA MATA PELAJARAN PAI KELAS XI MIPA 1 DI UPT SMA NEGERI 9 SINJAI

NIRWANA, ANDI (2023) EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL LEARNING CYCLE 5E TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA MATA PELAJARAN PAI KELAS XI MIPA 1 DI UPT SMA NEGERI 9 SINJAI. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM AHMAD DAHLAN.

[thumbnail of SKRIPSI ANDI NIRWANA.pdf] Text
SKRIPSI ANDI NIRWANA.pdf

Download (3MB)

Abstrak

Model learning cycle 5E efektif terhadap
kemampuan berpikir kritis siswa dibuktikan dengan hasil
analisis data yang telah dilakukan yakni uji validitas 0,693 >
0,344, uji realibilitas 0,714 > 0,70, uji normalitas nilai sig α pre
test : 0,078 dan nilai sig α post test : 0,107, uji homogenitas
nilai sig α 0,147 dan uji hipotesis dengan menggunakan uji
paired sampel t-test menunjukkan nilai signifikasi α sebesar
0,000 < 0,05 sehingga H1 diterimah atau terdapat perbedaan
kemampuan berpikir kritis siswa sebelum dilakukan perlakuan
(pre test) dan setelah perlakuan (post test) dengan nilai rata-rata
pre test 60,64 sedangkan nilai rata-rata pot test 80,64.

Tipe Dokumen: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Skripsi)
Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: asriani
Date Deposited: 28 Feb 2024 03:26
Last Modified: 28 Feb 2024 03:26
URI: https://repository.uiad.ac.id/id/eprint/1379

Actions (login required)

View Item
View Item