EFEKTIVITAS TEKNIK SELF CONTROL TERHADAP REMAJA YANG KECANDUAN MINUMAN KERAS DI LINGKUNGAN TALIBUNGIN KECAMATAN SINJAI UTARA KABUPATEN SINJAI

AMELIA, RISKI (2022) EFEKTIVITAS TEKNIK SELF CONTROL TERHADAP REMAJA YANG KECANDUAN MINUMAN KERAS DI LINGKUNGAN TALIBUNGIN KECAMATAN SINJAI UTARA KABUPATEN SINJAI. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM AHMAD DAHLAN.

[thumbnail of Riski Amelia Skripsi.pdf] Text
Riski Amelia Skripsi.pdf

Download (1MB)

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa Teknik Self Control
efektif terhadap remaja yang kecanduan minuman keras, yaitu
dengan melihat hasil dari analisis paired sampel t tes malalui
bantuan SPSS 16, di peroleh hasil dari 15 responden. Paired
sampel t-test diketahui nilai sig. (2-tailed) adalah sebesar 0.005
dimana nilai tersebut < 0.005, maka Ho di tolak dan Ha
diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa Teknik Self
Control efektif dalam menangani kecanduan minuman keras.

Tipe Dokumen: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Skripsi)
Fakultas/Jurusan: Fakultas Ushuluddin dan Komunikasi Islam > Bimbingan Penyuluhan Islam
Depositing User: asriani
Date Deposited: 05 Jun 2023 01:52
Last Modified: 05 Jun 2023 01:52
URI: https://repository.uiad.ac.id/id/eprint/1149

Actions (login required)

View Item
View Item