INTEGRASI PENDIDIKAN KARAKTER MELALUI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI UPTD SMPNEGERI 4 SINJAI

UMAR, FIRDANIATI (2023) INTEGRASI PENDIDIKAN KARAKTER MELALUI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI UPTD SMPNEGERI 4 SINJAI. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM AHMAD DAHLAN.

[thumbnail of Firdaniati Umar_190109007.pdf] Text
Firdaniati Umar_190109007.pdf

Download (1MB)

Abstrak

Hasil dari penelitian ini adalah (1) Peran guru dalam
menerapkan pendidikan karakter di SMP Negeri 4 Sinjai. Selalu
mengingatkan untuk berperilaku disiplin dalam meningkatkan serta
memberi pengaruh terhadap kedisiplinan siswa untuk tidak
melanggar aturan yg berlaku; (2) Integrasi pendidikan karakter dalam
pembelajaran matematika di SMP Negeri 4 Sinjai dilakukan mulai
dari proses perencanaa, pelaksanaan serta evaluasi pembalajaran
matematika. Nilai- nilai karakter utama yang dikembangkan dalam
pembelajaran matematika adalah disiplin tetapi masih terdapat siswa
yang melanggar kedisiplinan yang telah ditetapkan oleh sekolah. Hal
ini disebabkan karena masih terdapat beberapa siswa yang
menyepelekan peraturan yang telah ditetapkan di sekolah.

Tipe Dokumen: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Skripsi)
Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Tadris Matematika
Depositing User: asriani
Date Deposited: 18 May 2024 00:51
Last Modified: 18 May 2024 00:51
URI: https://repository.uiad.ac.id/id/eprint/1531

Actions (login required)

View Item
View Item